Home » , , , , , , , » Contoh Laporan Home Visit Guru BK/ Guru Kelas SD/MI 2017

Contoh Laporan Home Visit Guru BK/ Guru Kelas SD/MI 2017

Contoh Laporan Home Visit Guru BK/ Guru Kelas SD/MI 2017 ini merupakan file terbaru yang akan saya bagikan pada kesempatan kali ini. Berdasarkan pada Panduan BK SD dari Kemdikbud bahwa Kunjungan Rumah (Home Visit) adalah kegiatan yang dilakukan oleh guru bimbingan dan konseling atau konselor atau guru kelas dalam rangka melengkapi data, klarifikasi, konsultasi dan kolaborasi melalui pertemuan tatap muka dengan orang tua/wali peserta didik/konseli di tempat tinggal yang bersangkutan.

Laporan Kunjungan Rumah Guru BK/ Guru Kelas SD/MI 2017

Dalam memberikan layanan bimbingan dan konseling, memungkinkan Guru Kelas atau Guru BK melaksanakan Kunjungan Rumah/ Home Visit. Kegiatan tersebut bertujuan untuk membangun hubungan baik dengan orangtua/ wali peserta didik, Melengkapi dan klarifikasi data tentang peserta didik/konseli, serta Mengkonsultasikan serta membangun kolaborasi untuk pemecahan masalah peserta didik.

Dalam postingan ini anda bisa mendapatkan Contoh Laporan Home Visit BK (Bimbingan Konseling) untuk Guru BK, Wali Kelas, Guru Kelas yang melaksanakan layanan. File ini dapat anda download melalui link dibawah ini.


Artikel Lainnya !!!
Program Home Visit Guru BK SD/MI

Diharapkan dengan Contoh Laporan Home Visit Guru BK/ Guru Kelas SD/MI 2017 ini dapat membantu anda dalam menemukan referensi yang cocok untuk anda terapkan disekolah anda. Kritik dan saran sangat saya harapkan demi kemajuan blo ini dimasa mendatang. Dapatkan juga Perangkat BK/ Administrasi BK lengkap dan terbaru untuk semua jenjang mulai dari SD/MI, SMP/MTs, SMA/MA/SMK secara gratis.

0 komentar:

Posting Komentar